PENGARUH LEVERAGE DAN KURS TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN GARUDA INDONESIA DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL INTERVENING
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh leverage dan kurs terhadap harga saham dengan profitabilitas sebagai variabel intervening, sehinga dari diadakannya penelitian ini maka pihak perusahaan, investor, maupun peneliti selanjutnya dapat memiliki tambahan referensi. Populasi yang digunakan pada penelitian ini adalah nilai kuartalan leverage, kurs, profitabilitas, dan harga saham periode 2014-2022. Metode penentuan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dengan jumlah data sampel sebanyak 4 sampel selama 9 tahun berturut sehingga diperoleh total data sampel sebanyak 36 data. Metode analisis yang digunakan pada penelitian ini yaitu analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik, uji hipotesis (uji t), uji koefisien determinasi (R2), dan analisis regresi intervening. Analisis data pada penelitian menggunakan software E-views 10, sehingga dapat disimpulkan bahwa leverage dan kurs tidak berpengaruh terhadap profitabilitas perusahaan Garuda Indonesia. Leverage, kurs, dan profitabilitas berpengaruh terhadap harga saham perusahaan Garuda Indonesia. Profitabilitas tidak dapat memediasi hubungan antara leverage dan kurs terhadap harga saham perusahaan Garuda Indonesia.
References
Idris, M. (2020). Rekam Jejak Catatan Keuangan Garuda, BUMN yang Sering Merugi. Kompas.Com. https://money.kompas.com/read/2020/11/08/080300426/rekam-jejak-catatan-keuangan-garuda-bumn-yang-sering-merugi?page=all.
Citradi, T. (2020). Kabar Buruk! Kurva Covid Belum Melengkung, Perjalan Menukik. CNBC Indonesia. https://www.cnbcindonesia.com/news/20200701143346-4-169438/kabar-buruk-kurva-covid-belum-melengkung-perjalanan-menukik.
Fadila, A. N., dan Nuswandari, C. (2022). Apa Saja Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Harga Saham? Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis, 15(2), 283-283.
Septrian Mandari, M., Dillak, V. D., Rikumahu, B., dan Nazar, M. R. (2023). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Pertumbuhan Penjualan, Indlasi dan Kurs Terhadap Harga Saham (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan dan Minuman yan Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2020). E-Proceeding of Mangement, 10(ISSN: 2355-9357), 2.
Anisyah dan Purwohandoko (2017). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Ukuran Perusahaan dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan Pada Sektor Pertambangan yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2015. Jurnal Manjerial Bisnis, 1, 34-36.
Lapian, Y., dan Dewi, S. K. S. (2018). Peran Kebijakan Dividen dalam Memediasi Pengaruh Profitabilitas dan Leverage Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur. E-Jurnal Manajemen Unud, 7(ISSN : 2302-8912), 2.
Lumowa, D. (2015). Analisa pengaruh Profitabilitas Terhadap Harga Saham Perusahaan LQ 45 di Bursa Efek Indonesia. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sam Ratulangi.
Raharjo, S. (2020). Pengaruh Inflasi, Nilai Kurs Rupiah, dan TIngkat Suku Bunga Terhadap Harga Saham di Bursa Efek Indonesia.
Lumowa, D. (2015). Analisa pengaruh Profitabilitas Terhadap Harga Saham Perusahaan LQ 45 di Bursa Efek Indonesia. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sam Ratulangi.
Rostina, C. F., Lie, Lie, A. S., Saro, Wi., dan Leonardo. (2023). Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Sektor Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021. Jurnal Bisnis Mahasiswa, 186.
Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS (VIII). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Lapian, Y., dan Risna, S. K. S. (2018). Profitabilitas dan Leverage Terhadap Harga Saham. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, Bali, Indonesia. E-Jurnal Manajemen UNUDI, 7(2), 816-846.
Firdaus, F. (2022). Mau Tarik Utang Baru 11,6 Trilliun, Apa Rencana Garuda Indonesia? SOLOPOS Bisnis. https://bisnis.solopos.com/mau-tarik-utang-baru-rp116-triliun-apa-rencana-garuda-indonesia-1336086.
Cahyo, D. I., Syaifudin, A. A., dan Al-Fiyah, T. (2023). Pengaruh Inflasi Dan Kurs Terhadap Profitabilitas Harga Emas ( Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia Tahun 2017-2020 ). Jurnal Income, 4(1), 58–75.
Adita, C. H. (2020). Analisis Pengaruh Inflasi, Kurs Mata Uang, Pendapatan Perkapita, Non Performing Financing dan Capital Adequacy Ratio Terhadap Profitabilitas Bank Syariah di Indonesia. Jurnal Ilmu Ekonomi.
Agustami, S., dan Syahida, P. (2019). Pengaruh Nilai Pasar, Profitabilitas, dan Leverage Terhadap Harga Saham (Studi Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode (2013-2017). Organum: Jurnal Saintifik Manajemen dan Akuntansi, 2(2), 84-103. https://doi.org/10.35138/organum.v2i2.52.
Pradanimas, A., dan Sucipto, A. (2022). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas dan Leverage Terhadap Harga Saham dengan Nilai Perusahaan sebagai Variabel Intervening. Briliant: Jurnal Riset Dan Konseptual, 7(1), 93. https://doi.org/10.28926/briliant.v7i1.788.
Wijayani. (2022). Pengaruh Profitabilitas Terhadap Harga Saham Pada Bank Swasta di Indonesia. Akuntansi dan Keuangan, 19.