SOSIALISASI BANSOS DI ERA NEW NORMAL DI DESA OLEAN KECAMATAN SITUBONDO KABUPATEN SITUBONDO
Abstract
Banyak negara di dunia ini memiliki permasalahan dalam perekonomiannya. Salah satu permasalahan tersebut adalah kemiskinan yang masih merajalela. Indonesia tak luput dari masalah kemiskinan. Total 25,90 juta penduduk tercatat sebagai penduduk miskin di Indonesia, termasuk Kabupaten Situbondo yang berada di Provinsi Jawa Timur. Metode pendekatan yang digunakan dalam kegiatan pengabdian pada masyarakat kali ini adalah dalam bentuk bantuan sosial terhadap masyarakat di wilayah lingkungan Desa Olean Kecamatan Situbondo. Hasil kegiatan bantuan sosial yang dilakukan secara door to door atau meliputi secara langsung. Maka dari ini kami melakukan program perencanaan tentang pemberian bansos. Pelaksanaan kegiatan KKN kelompok 2 tematik Desa Olean salah satunya melakukan kegiatan bantuan sosial yang diadakan di tiap rumah atau door to door. Kegiatan ini berupa Bantuan Sosial (Bansos). Bantuan Sosial (Bansos) merupakan hal yang harus dilakukan oleh setiap manusia, di dalam hal tersebut banyak sekali keuntungan-keuntungan yang banyak dirasakan oleh para masyarakat dan juga hal ini dapat menumbuhkan sebuah hal positif ataupun pemikiran positif yang sangat berarti untuk para masyarakat, dalam melakukan kegiatan bantuan sosial tersebut kelompok kami memberikan beberapa hal yang mungkin dapat bermanfaat bagi warga setempat.
References
Aldi. (2021). Pendampingan Pendataan dan Pemberian Bantuan Sosial Pemerintah Untuk Masyarakat Terdampak Pandemi Covid-19 di RW 3 Desa Puncaksari. Vol:1 No.: LXII.
Amailia, K.N. (2023). Verifikasi dan Validasi Data Kemiskinan Melalui Data Terpadu Kesejahteraan Sosial di Desa Suco Kecamatan Mumbulsari Kabupaten Jember. 149 J-Abdi Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol.3, No.1, Juni 2023. http://bajangjournal.
Diwangkara, M.R. Kegiatan Bantuan Sosial Terhadap Masyarakat di Wilayah Lingkungan RT 006/ RW 001 Pela Mampang Jakarta Selatan Dalam Rangka Bantuan Pandemi Covid-19. E-ISSN : 2714-6286
Fikrillah, H.M.F. (2023). Klasifikasi Penerima Bansos Menggunakan Algoritma Naive Bayes. Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi Vol. 10, No. 1, Maret 2023, Hal. 683-695
Indawati, R. (2022). Efektifitas Penyaluran Program Bantuan Sosial Tunai (BST) di Masa Pandemi Covid-19 di Kelurahan Kalabbirang Kecamatan Pattalasang Kabupaten Takkalar. Jurnal Administrasi Negara Volume 28 Nomor 1, Edisi April 2022 p-ISSN: 1410-8399, e-ISSN: 2615-3424
Nabila, R. (2023). Peran DPRD Dalam Pelaksanaan Bantuan Sosial terhadap Masyarakat Sumut. Jurnal Kajian Ekonomi dan Bisnis Islam vol 4 n0 5 2023. 1491-1501
Noerkaisar, N. Efektivitas Penyaluran Bantuan Sosial Pemerintah Untuk Mengatasi Dampak Covid-19 di Indonesia. Efektivitas Penyaluran Bantuan Sosial Pemerintah untuk Mengatasi Dampak Covid-19 di Indonesia. Jurnal Manajemen Perbendaharaan (kemenkeu.go.id)
Pratama, R.A. (2022). Sosialisasi Penyaluran Bantuan Sosial (Bansos) Pada Era New Normal di Desa Ciamis Kecamatan Sungkai Utara Kabupaten Lampung Utara. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Institut Teknologi dan Bisnis Asia Malang Vol.3, No.1, Mei, 2022, pp. 107-118
Putri, E.A. (2021). Evaluasi Pelaksanaan Program Bantuan Sosial bagi Masyarakat Terdampak di Era Pandemi Covid-19. Vol.1 No.12 Mei 2021.