NARKOBA DAN GENERASI MUDA SERTA PENCEGAHANNYA PADA SMKN 1 PANARUKAN SITUBONDO

  • Giyanto Giyanto Universitas Abdurachman Saleh Situbondo
  • Hasan Muchtar Fauzi Universitas Abdurachman Saleh Situbondo

Abstract

Sosialisasi tentang narkoba dan dampaknya terhadap generasi muda serta pencegahannya ini dilaksanakan di SMKN 1 Panarukan Situbondo selama satu hari. Sosialisasi dilaksanakan oleh dua orang dosen dan dibantu oleh dua mahasiswa, dan di ikuti oleh 30 siswa. Ukuran keberhasilan yang digunakan dalam sosialisasi ini adalah berdasarkan gradasi yaitu: baik, cukup baik, dan kurang. Hasil dari sosialisasi ini menunjukkan bahwa ada peningkatan yang sangat signifikan terkait pengetahuan siswa tentang narkoba dan dampaknya terhadap generasi muda.

References

Atmasamita, Romli, 2001, Tindak Pidana Narkotika Trans Nasional Dalam Sistem Hukum Indonesia, Bandung, Citra Aditya Bakti

A. Soedjono. 2000. Patologi Sosial. Bandung: Alumni

Mardani. H. 2008, Penyalahgunaan Narkoba Dalam Perspektif Hukum Islam Dan Hukum Pidana Nasional. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Hari Sasangka. 2003. Narkotika dan Psikotropika Dalam Hukum Pidana. Mandar Maju. Bandung

Undang-Undang No.22 Tahun 1997 tentang Narkotika

Sitanggang, B.A. 1999. Pendidikan Pencegahan Penyalahgunaan Narkotika. Jakarta: Karya Utama
Published
2023-08-19
How to Cite
GIYANTO, Giyanto; FAUZI, Hasan Muchtar. NARKOBA DAN GENERASI MUDA SERTA PENCEGAHANNYA PADA SMKN 1 PANARUKAN SITUBONDO. PROSIDING SEMINAR NASIONAL UNARS, [S.l.], v. 2, n. 1, p. 25-29, aug. 2023. Available at: <https://unars.ac.id/ojs/index.php/prosidingSDGs/article/view/3379>. Date accessed: 26 nov. 2024.