PENGEMBANGAN BAHAN AJAR DIGITAL SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MODERN

  • Hesti Iswandayani Universitas PGRI Yogyakarta
  • Tantri Pramadita Universitas PGRI Yogyakarta
  • Indah Putri Yani Universitas PGRI Yogyakarta
  • Hermawan Wahyu Setiadi Universitas PGRI Yogyakarta

Abstract

Pengembangan bahan ajar digital menjadi salah satu inovasi penting untuk dapat mendukung proses pembelajaran modern yang lebih interaktif, serta mudah diakses. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar digital yang mampu meningkatkan efektivitas pembelajaran melalui penyajian materi yang menarik, terstruktur, serta sesuai dengan kebutuhan peserta didik. Proses pengembangan dilakukan melalui beberapa tahapan, mulai dari analisis kebutuhan, perancangan materi pengembangan media kepada peserta didik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahan ajar digital yang dihasilkan dapat dinilai layak dan efektif untuk digunakan sebagai media pembelajaran yang ditinjau dari aspek tampilan, kemudahan penggunaan, serta relevansi materi. Selain itu, bahan ajar digital ini mampu meningkatkan motivasi belajar dan pemahaman peserta didik terhadap materi. Dengan demikian, bahan ajar digital dapat menjadi solusi alternatif dalam pembelajaran modern yang adaptif terhadap perkembangan teknologi.

References

Fitriani, J., & Harjono, H. S. (2025). Pengembangan Bahan Ajar Digital Berbasis Android dan Kompetensi Pembelajaran Abad 21 di Sekolah Menengah Pertama. Didaktika: Jurnal Kependidikan, 14(1 Februari), 283–294.
Guru, P., Dasar, S., & Samudra, U. (2022). Urgensi Pengembangan Media berbasis Digital Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia. 2(1), 65–75.
Hasan, S., Elpisah, E., Sabtohadi, J., Abdullah, A., & Fachrurazi, F. (2022). Manajemen keuangan. Penerbit Widina.
Hayati, R., Ersani, E., Darwiyanti, A., Akbar, S., Hadikusumo, R. A., Hamda, E. F., Simanungkalit, L. N., Missouri, R., Winarsih, S., & Priyanti, N. Y. (2025). Pengembangan bahan ajar. Sada Kurnia Pustaka.
Lubis, F. W., & Albina, M. (2025). Urgensi Pengembangan Bahan Ajar Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama ISlam. AL-MUADDIB: Jurnal Kajian Ilmu Kependidikan, 7(1), 73–89.
Nasruddin, D., DMM, M., SA, D., IPA, H., Jumiyati, S., & Purwanto, H. (2022). Pengembangan Bahan Ajar. Sumatra Barat.
Rahmawati, K. S. N., & Wardani, R. P. (2025). Inovasi Bahan Ajar Digital: Pengembangan E-Modul Read-STEM sebagai Solusi Peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik SD. Jurnal Ilmu Pendidikan Sekolah Dasar, 167–175.
Sawitri, E., Astiti, M. S., & Fitriani, Y. (2019). Hambatan dan tantangan pembelajaran berbasis teknologi informasi dan komunikasi. Prosiding Seminar Nasional Program Pascasarjana Universitas Pgri Palembang.
Published
2025-12-15
How to Cite
ISWANDAYANI, Hesti et al. PENGEMBANGAN BAHAN AJAR DIGITAL SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MODERN. Jurnal IKA PGSD (Ikatan Alumni PGSD) UNARS, [S.l.], v. 16, n. 2, p. 281-289, dec. 2025. ISSN 2656-4459. Available at: <https://unars.ac.id/ojs/index.php/pgsdunars/article/view/7521>. Date accessed: 11 jan. 2026. doi: https://doi.org/10.36841/pgsdunars.v16i2.7521.