PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN (SOMATIC, AUDITORY, VISUAL, INTELECTUAL) SAVI TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA DI SEKOLAH DASAR
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran somatic, auditory, visual, intellectual (SAVI) terhadap hasil belajar matematika siswa sekolah dasar. Metode penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan kajian literatur. Tahapan penelitian dilakukan mulai dari pengumpulan artikel, reduksi artikel, pembahasan, dan kesimpulan. Data penelitian menggunakan data sekunder dari jurnal penelitian terdahulu, artikel, berita massa, dan data artikel yang didokumentasikan secara naratif. Teknik analisis isi (content analysis) digunakan dalam penelitian ini dengan variabel yang digunakan adalah model pembelajaran somatic, auditory, visual, intellectual (variabel bebas) dan hasil belajar matematika (variabel terikat).
Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 10 artikel yang sesuai dengan variabel yang dicantumkan dalam judul penelitian dan teori yang dijadikan referensi dalam penelitian ini, terbukti model pembelajaran SAVI dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran matematika. Sehingga, siswa tidak memandang pelajaran matematika sebagai sesuatu yang sulit dipelajari dan tidak membosankan.
References
Belgista lRingga lFirdany l(2022). lPengaruh lmodel lpembelajaran lsavi lterhadap lhasil lbelajar lluas ldan lkeliling lbangun ldatar lsiswa lkelas liv lsdn l1 lwonorejo.lJurnal lPendidikan lGuru. l3(4). l247-255
Grecella lPebrianty lSembiring, lElvi lMailani l(2024). lPengaruh lModel Pembelajaran l SAVI Terhadap Hasil Belajar l Matematika Kelas IV SDN 060971 lMedan T.A 2023/2024. lJurnal lika: likatan lalumni lpgs. l15 l(1).
Khaerunnisa, lSyamsuryani lEka lPutri lAtjo, lAllyza lRusady l(2023). lPengaruh Penggunaan lModel lPembelajaran lSiomatic lAuditory, lVisual, lIntelectually l(SAVI) lTerhadap lHasil lBelajar lMatematika lSiswa lKelas lIV lUPT lSPF lSD Negeri lParang lTambung lII lKota lMakassar. Jurnal lof leducation, l3(1). l2747-268X l
Khoerul Umam & Ervin lAzhar (2019). Peningkatan Pemahaman Konsep Matematis lSiswa lMelalui lPendekatan lSavi l(Somatic, lAuditory, Visual lAnd lIntellectual. lJurnal lPendidikan Matematika lIndonesia. l4(2)
Lidya lNaibaho, lPatri lJanson lSilaban, lReflina lSinaga l(2020). lPengaruh lModel lPembelajaran lSavi lTerhadap lHasil lBelajar lSiswa lDi lKelas lIV lSDS lBudi Luhur. lJurnal lEducatio lFKIP lUNMA. 6(2)
M. lSyahran lJailani, lFitri lNauli lSiagian, lAnnissa (2024). Pengaruh Model lPembelajaran lSomatic, Auditory, Visual, lIntellectual (SAVI) Terhadap lKemampuan Representasi Matematis lSiswa lDi lMadrasah lIbtidaiyah. lJurnal lIbtida. l5 lNo. l1
Merienta lNainggolan, lDarinda lSofia lTanjung, lEster lJ. lSimarmata l(2021). lPengaruh lModel lPembelajaran lSAVI lTerhadap lHasil lBelajar lMatematika lSiswa lDi lSekolah lDasar. lJurnal lBasicedu, 5 (4). 2617 l– l2625
Muhamad lKhoirudin, lSowiyah, lSupriyadi lPengaruh lModel lPembelajaran lSomatis lAuditori lVisual lIntelektual lterhadap Hasil lBelajar lMatematika lSiswa. lJurnal lFKIP lUNILA. l5 l(19)
Shiva lAprilia, lAstri lSutisnawati, lArsyi lRizqia lAmalia l(2019). lPengaruh lModel lSomatic, lAuditory, lVisual, lIntellectual l(Savi) lTerhadap lKemampuan lBerpikir lKreatif lMatematis lDi lSekolah lDasar. lCaruban l: lJurnal lIlmiah lPendidikan lDasar l2(1), l24-39
Siti lApsoh, lAwan lSetiawan, lRita l(2023). lPengaruh lModel lPembelajaran lSAVI l(Somatic, lAiditory, lVisual, lIntelektual) lTerhadap lKemampuan lPemahaman lMatematis lSiswa lKelas lV. lJUPEIS: lJurnal lPendidikan ldan lIlmu lSosia. l2(1) UU lSistem lPendidikan lNasional lNomor l20 lTahun l2003 lPasal l1 layat l(7) ltentang ljalur lpendidikan.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.