PENINGKATAN KUALITAS PRODUK OLAHAN JAMU TRADISIONAL PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI DESA KOLAM

  • Winsyahputra Ritonga Jurusan Fisika, Universitas Negeri Medan
  • Fitrawaty Fitrawaty Jurusan Ekonomi, Universitas Negeri Medan
  • Deo Demonta Panggabean Jurusan Fisika, Universitas Negeri Medan
  • Maya Oktora Jurusan Bahasa Inggris, Universitas Negeri Medan
  • Mukti Hamjah Harahap Jurusan Fisika, Universitas Negeri Medan
  • Irfandi Irfandi Jurusan Fisika, Universitas Negeri Medan
  • Dedy Husrizal Syah Universitas Negeri Medan

Abstract

Kegiatan pengabdian pada masyarakat ini dilaksanakan di Desa Kolam Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Permasalahan yang dihadapi mitra yaitu teknologi pengolahan masih tradisional sehingga mitra mengalami kesusahan dalam memenuhi  kuantitas yang dibutuhkan dalam waktu singkat, khususnya teknologi dalam pemerasan dan penggiling bahan baku, dan penyusunan laporan keuangan. Sehubungan dengan permasalahan yang dihadapi mitra, maka pada program pengabdian kepada masyarakat ini akan diwujudkan dengan mentransferkan alat/mesin penggiling jamu, pelatihan pembukuan dan manajemen keuangan. Metode yang digunakan untuk mencapai tujuan kegiatan pengabdian ini adalah metode pendidikan, sosialisasi, pendampingan peningkatan produk, pelatihan pembukuan dan manajemen usaha. Hasil kegiatan ini berupa telah diberikannya alat TTG Mesin penggiling jamu, serta diadakannya pelatihan serta pendampingan manajemen usaha dan pembukuan keuangan. Tingkat keberhasilan dari kegiatan pengabdian pada masyarakat di buktikan dengan peningkatan produksi, pendapatan dan pengetahuan mitra

Downloads

Download data is not yet available.

References

Le Prestre, P. G. (2017). Governing global biodiversity: The evolution and implementation of the convention on biological diversity. In Governing Global Biodiversity: The Evolution and Implementation of the Convention on Biological Diversity. Routledge. https://doi.org/10.4324/9781315253930

Mochamad Reza Rahman, Oktavianto, M. R., & Paulinus. (2013). Perkembangan UMKM ( Usaha Mikro Kecil Dan Menengah ) Di Indonesia. Jurnal Ilmiah Cano Ekonomos, 6(1), 377–386.

Murniati, W. (2020). Drafting Assistance On Traditional Jamu UMKM. Empowerment Society, 3(2), 57–61. https://doi.org/10.30741/eps.v3i2.590

Saptaningtyas, A. I., & Indrahti, S. (2000). Dari Industri Jamu Tradisional ke Industri Jamu Modern : Perkembangan Industri Jamu Sido Muncul dalam Mempertahankan Eksistensi Perusahaan Tahun 1951-2000. Historiografi, 1(2), 174.

Setyo, T. (2017). Analisis Terhadap Faktor-Faktor Kebangkrutan Pada Industri Jamu Tradisional Parang Husada di Kabupaten Kediri. In Simki-Economic (Vol. 1, Issue 5, pp. 1–15). Simki-Economic.

Widowati, L., Sampurno, O. D., Siswoyo, H., Sasanti, R., Nurhayati, N., & Delima, D. (2020). Kajian Kebijakan Pemanfaatan Obat Tradisional Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Pada Era Jaminan Kesehatan Nasional. Buletin Penelitian Sistem Kesehatan, 23(4), 246–255. https://doi.org/10.22435/hsr.v23i4.3379
Published
2021-12-03
How to Cite
RITONGA, Winsyahputra et al. PENINGKATAN KUALITAS PRODUK OLAHAN JAMU TRADISIONAL PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI DESA KOLAM. INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian, [S.l.], v. 5, n. 2, p. 324 - 331, dec. 2021. ISSN 2615-0794. Available at: <https://unars.ac.id/ojs/index.php/integritas/article/view/1068>. Date accessed: 26 nov. 2024. doi: https://doi.org/10.36841/integritas.v5i2.1068.
Section
Articles