TINJAUAN LITERATUR TENTANG PENGELOLAAN MANAJEMEN PENDIDIKAN INKLUSI DI ERA MASYARAKAT MADANI

  • Ade Irma Noviyanti Universitas PGRI Argopuro Jember
  • Ratnasari Dwi Ade Chandra Universitas PGRI Argopuro Jember
  • Budiyanto Budiyanto Universitas Negeri Surabaya
  • Endang Pudjiastuti Sartinah Universitas Negeri Surabaya

Abstract

Pendidikan inklusi merupakan salah satu konsep pendidikan yang semakin mendapatkan perhatian di Indonesia, seiring dengan perkembangan kesadaran akan pentingnya pendidikan yang setara bagi semua lapisan Masyarakat. pengelolaan manajemen pendidikan inklusi di masyarakat madani masih terbatas, sehingga penelitian ini bertujuan untuk mengisi kesenjangan tersebut dengan melakukan tinjauan literatur yang lebih mendalam. Penelitian ini akan mengkaji pengelolaan pendidikan inklusi dari berbagai perspektif, baik dari aspek kebijakan, kurikulum, infrastruktur, hingga tantangan sosial yang dihadapi dalam penerapannya. Masyarakat Madani merujuk pada masyarakat yang berkembang dengan nilai-nilai keadilan, kemanusiaan, dan kebersamaan yang didasarkan pada norma-norma sosial dan agama. Dalam konteks ini, pendidikan inklusi tidak hanya dianggap sebagai kewajiban negara, tetapi juga sebagai tanggung jawab bersama setiap individu dalam masyarakat. Kurikulum Pendidikan Inklusi yang Masih Kurang Adaptif adalah tinjauan bahwa kurikulum pendidikan yang diterapkan di banyak sekolah belum sepenuhnya responsif terhadap kebutuhan siswa dengan berbagai disabilitas atau keterbatasan. Meskipun ada beberapa sekolah yang sudah mulai merancang kurikulum yang lebih inklusif, namun implementasi di lapangan masih terbatas.

Abstract

Pendidikan inklusi merupakan salah satu konsep pendidikan yang semakin mendapatkan perhatian di Indonesia, seiring dengan perkembangan kesadaran akan pentingnya pendidikan yang setara bagi semua lapisan Masyarakat. pengelolaan manajemen pendidikan inklusi di masyarakat madani masih terbatas, sehingga penelitian ini bertujuan untuk mengisi kesenjangan tersebut dengan melakukan tinjauan literatur yang lebih mendalam. Penelitian ini akan mengkaji pengelolaan pendidikan inklusi dari berbagai perspektif, baik dari aspek kebijakan, kurikulum, infrastruktur, hingga tantangan sosial yang dihadapi dalam penerapannya. Masyarakat Madani merujuk pada masyarakat yang berkembang dengan nilai-nilai keadilan, kemanusiaan, dan kebersamaan yang didasarkan pada norma-norma sosial dan agama. Dalam konteks ini, pendidikan inklusi tidak hanya dianggap sebagai kewajiban negara, tetapi juga sebagai tanggung jawab bersama setiap individu dalam masyarakat. Kurikulum Pendidikan Inklusi yang Masih Kurang Adaptif adalah tinjauan bahwa kurikulum pendidikan yang diterapkan di banyak sekolah belum sepenuhnya responsif terhadap kebutuhan siswa dengan berbagai disabilitas atau keterbatasan. Meskipun ada beberapa sekolah yang sudah mulai merancang kurikulum yang lebih inklusif, namun implementasi di lapangan masih terbatas.

Published
2024-12-18
How to Cite
NOVIYANTI, Ade Irma et al. TINJAUAN LITERATUR TENTANG PENGELOLAAN MANAJEMEN PENDIDIKAN INKLUSI DI ERA MASYARAKAT MADANI. Consilium: Education and Counseling Journal, [S.l.], v. 5, n. 1, p. 453-459, dec. 2024. ISSN 2775-9466. Available at: <https://unars.ac.id/ojs/index.php/consilium/article/view/5705>. Date accessed: 23 dec. 2024. doi: https://doi.org/10.36841/consilium.v5i1.5705.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.