KAPASITAS DAN STRATEGI PENGEMBANGAN PELAYANAN PENUMPANG PT CITILINK DI BANDAR UDARA INTERNASIONAL JENDRAL AHMAD YANI SEMARANG

  • Maria Novita Belae Sili Mananjemen transportasi Udara,Sekolah Tinggi Teknologi KedirgantaraanYogyakarta

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : 1) kapasitas pelayanan yang diberikan oleh PT.Citilink di Bandar Udara Internasional Jendral Ahmad Yani Semarang 2) untuk mengetahui srtategi pengembangan pelayanan penumpang Citilink di Bandar Udara Internasional Jendral Ahmad Yani Semarang.Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif atau melalui wawancara general manager ,Staf operasional dan penumpang,dimana penulis mewawancarai general manger Citilink,2 orang staf operasional (Customer service dan Aviation Secuity) Citlink dan 5 orang penumpang Citilink.Dari hasil pengumpulan data menunjukan bahwa,pesawat Citilink merupakan pesawat yang sangat diminati oleh banyak penumpang karena dari segi pelayanan maupun fasilitas yang diberikan sangat baik dan selalu menjadi maskapai pilihan terbaik kedepannya.Berdasarkan hasil penelitian penulis menyimpulkan bahwa kapasitas pelayanan Citilink di Bandara Semarang sudah cukup baik dimana citilink sudah membuktikan meskipun dengan harga yang murah kapasitas pelayanan yang diberikan tetap mampu memenhui harapan penumpang, penyediaan fasilitas yang  sudah sangat memadai dan juga strategi citilink untuk menarik minat penumpang menggunakan maskapai Citilink ini juga sudah cukup baik.dimana strategi pengembangan pelayaanan berupa sumber daya manusia,karakteistik penumpang dan juga kebijakan publik.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : 1) kapasitas pelayanan yang diberikan oleh PT.Citilink di Bandar Udara Internasional Jendral Ahmad Yani Semarang 2) untuk mengetahui srtategi pengembangan pelayanan penumpang Citilink di Bandar Udara Internasional Jendral Ahmad Yani Semarang.Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif atau melalui wawancara general manager ,Staf operasional dan penumpang,dimana penulis mewawancarai general manger Citilink,2 orang staf operasional (Customer service dan Aviation Secuity) Citlink dan 5 orang penumpang Citilink.Dari hasil pengumpulan data menunjukan bahwa,pesawat Citilink merupakan pesawat yang sangat diminati oleh banyak penumpang karena dari segi pelayanan maupun fasilitas yang diberikan sangat baik dan selalu menjadi maskapai pilihan terbaik kedepannya.Berdasarkan hasil penelitian penulis menyimpulkan bahwa kapasitas pelayanan Citilink di Bandara Semarang sudah cukup baik dimana citilink sudah membuktikan meskipun dengan harga yang murah kapasitas pelayanan yang diberikan tetap mampu memenhui harapan penumpang, penyediaan fasilitas yang  sudah sangat memadai dan juga strategi citilink untuk menarik minat penumpang menggunakan maskapai Citilink ini juga sudah cukup baik.dimana strategi pengembangan pelayaanan berupa sumber daya manusia,karakteistik penumpang dan juga kebijakan publik.

Published
2022-08-23
How to Cite
BELAE SILI, Maria Novita. KAPASITAS DAN STRATEGI PENGEMBANGAN PELAYANAN PENUMPANG PT CITILINK DI BANDAR UDARA INTERNASIONAL JENDRAL AHMAD YANI SEMARANG. Consilium: Education and Counseling Journal, [S.l.], v. 2, n. 2, p. 57-69, aug. 2022. ISSN 2775-9466. Available at: <https://unars.ac.id/ojs/index.php/consilium/article/view/2109>. Date accessed: 26 nov. 2024. doi: https://doi.org/10.36841/consilium.v2i2.2109.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.