PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATERI KELILING DAN LUAS BANGUN DATAR MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA SISWA KELAS IV SDN 10 MIMBAAN SITUBONDO TAHUN PELAJARAN 2017/2018

  • sani wantiani SDN 10 Mimbaan

Abstract

.


 Peningkatan Hasil Belajar Materi Keliling Dan Luas Bangun Datar Menggunakan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Pada Siswa Kelas IV SDN  10 Mimbaan Situbondo Tahun Pelajaran 2017/2018Matematika di Sekolah Dasar bertujuan agar siswa mampu menerapkan berbagai konsep-konsep Matematika untuk meningkatkan kesadaran akan kemajuan Iptek dan kelestarian lingkungan serta kebanggaan nasional. (Depdikbud: 1995: 2). Agar pemahaman siswa terhadap mata pelajaran Matematika dapat optimal diperlukan strategi pembelajaran yang mampu meningkatkan pemahaman siswa. Strategi pembelajaran Problem Based Learning (PBL) merupakan strategi dimana pengetahuan dan keterampilan yang diperoleh siswa diharapkan bukan hasil mengingat seperangkat fakta-fakta, tetapi hasil dari menemukan sendiri. Jadi siswa bias lebih mudah memahami materi pelajaran yang disampaikan.Permasalahan yang ingin dikaji dalam penelitian ini adalah: Apakah penerapan strategi pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dapat meningkatkan prestasi belajar mata pelajaran Matematika materi Keliling dan Luas bangun Datar pada siswa Kelas IV  Semester ganjil   SDN 10 Mimbaan  Kabupaten Situbondo ?Tujuan penelitian tindakan ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan penerapan strategi pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dalam meningkatkan prestasi belajar mata pelajaran Matematika Materi Bangun Datar pada siswa Kelas IV  Semester ganjil   SDN 10 Mimbaan Kabupaten Situbondo.Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan sebanyak tiga putaran. Sasaran penelitian ini adalah siswa Kelas IV  SDN 10 Mimbaan Kabupaten Situbondo tahun pelajaran 2017/2018. Data yang diperoleh berupa hasil tes formatif, lembar observasi kegiatan belajar mengajar.Dari hasil analis didapatkan bahwa prestasi belajar siswa mengalami peningkatan dari pra, siklus I sampai siklus II. Peningkatan prestasi belajar siswa ditandai dengan peningkatan nilai siswa yang mendapatkan nilai dengan nilai rata-rata yaitu, Pra siklus (38,09%) siklus I (57,1%) dan siklus II (90,4%).

Abstract

.


 Peningkatan Hasil Belajar Materi Keliling Dan Luas Bangun Datar Menggunakan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Pada Siswa Kelas IV SDN  10 Mimbaan Situbondo Tahun Pelajaran 2017/2018Matematika di Sekolah Dasar bertujuan agar siswa mampu menerapkan berbagai konsep-konsep Matematika untuk meningkatkan kesadaran akan kemajuan Iptek dan kelestarian lingkungan serta kebanggaan nasional. (Depdikbud: 1995: 2). Agar pemahaman siswa terhadap mata pelajaran Matematika dapat optimal diperlukan strategi pembelajaran yang mampu meningkatkan pemahaman siswa. Strategi pembelajaran Problem Based Learning (PBL) merupakan strategi dimana pengetahuan dan keterampilan yang diperoleh siswa diharapkan bukan hasil mengingat seperangkat fakta-fakta, tetapi hasil dari menemukan sendiri. Jadi siswa bias lebih mudah memahami materi pelajaran yang disampaikan.Permasalahan yang ingin dikaji dalam penelitian ini adalah: Apakah penerapan strategi pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dapat meningkatkan prestasi belajar mata pelajaran Matematika materi Keliling dan Luas bangun Datar pada siswa Kelas IV  Semester ganjil   SDN 10 Mimbaan  Kabupaten Situbondo ?Tujuan penelitian tindakan ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan penerapan strategi pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dalam meningkatkan prestasi belajar mata pelajaran Matematika Materi Bangun Datar pada siswa Kelas IV  Semester ganjil   SDN 10 Mimbaan Kabupaten Situbondo.Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan sebanyak tiga putaran. Sasaran penelitian ini adalah siswa Kelas IV  SDN 10 Mimbaan Kabupaten Situbondo tahun pelajaran 2017/2018. Data yang diperoleh berupa hasil tes formatif, lembar observasi kegiatan belajar mengajar.Dari hasil analis didapatkan bahwa prestasi belajar siswa mengalami peningkatan dari pra, siklus I sampai siklus II. Peningkatan prestasi belajar siswa ditandai dengan peningkatan nilai siswa yang mendapatkan nilai dengan nilai rata-rata yaitu, Pra siklus (38,09%) siklus I (57,1%) dan siklus II (90,4%).

Published
2021-11-17
How to Cite
WANTIANI, sani. PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATERI KELILING DAN LUAS BANGUN DATAR MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA SISWA KELAS IV SDN 10 MIMBAAN SITUBONDO TAHUN PELAJARAN 2017/2018. Consilium: Education and Counseling Journal, [S.l.], v. 1, n. 2, p. 321-336, nov. 2021. ISSN 2775-9466. Available at: <https://unars.ac.id/ojs/index.php/consilium/article/view/1311>. Date accessed: 07 nov. 2024. doi: https://doi.org/10.36841/consilium.v1i2.1311.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.