PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, KOMUNIKASI, KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. PRIMA ARMADA RAYA CILACAP

  • Dea Seviana Universitas Wijayakusuma Purwokerto
  • Fatwa Zuhaena Universitas Wijayakusuma Purwokerto
  • Herwiek Diyah Lestari Universitas Wijayakusuma Purwokerto

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui signifikansi pengaruh lingkungan kerja, komunikasi, kepemimpinan dan budaya organisasi terhadap kepuasan kerja karyawan PT. Prima Armada Raya Cilacap. Populasi pada penelitian ini yaitu karyawan PT. Prima Armada Raya Cilacap. sejumlah 207 karyawan, sedangkan sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu 140 karyawan, dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah non probability sampling dengan metode proportional stratified random sampling. Analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa lingkungan kerja, komunikasi, kepemimpinan dan budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan PT. Prima Armada Raya Cilacap.

References

Amilia, S. P. N., & Nugrohoseno, D. (2018). Pengaruh Budaya Organisasi dan Stres Kerja terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT. Kereta Api Indonesia Persero Daop 8 Surabaya. BISMA (Bisnis Dan Manajemen), 7 (1).
As'ad, Mohamad. (2012). Seri Ilmu Sumber Daya Manusia: Psikologi Industri, Liberty Yogyakarta.
Astuti, R., & Iverizkinawati. (2018). Pengaruh Kepemimpinan dan Lingkungan Kerja terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT. Sarana Agro Nusantara Medan. Jurnal Ilman, 6(1), 26–41.
Burhanuddin. (2019). Kepemimpinan pendidikan islam. Kajian Islam & Pendidikan, 11(1), 1–6.
Cahyanto. (2016). Pengaruh Komunikasi Organisasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Pada Pt. Cakra Transport Utama Jimbaran, Bali. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 5(5), 253918.
Emily, D., & Kadang, C. D. (2020). Pengaruh Kompensasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada PT. Temara Mas Sakti Di Jakarta. Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, 2 (2), 398.
Farida & Hartono. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia II (Ponorogo). UNMUH Ponorogo Press.
Fenianti, & Nawawi, M. T. (2023). Pengaruh Lingkungan Kerja, Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada PT. Tunas Toyota Di Jakarta Barat. Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, 05(03), 611–618.
Feresiana, Siregar, I., Wiryateja, E., Theresia, S., & Jeffry. (2021). Pengaruh Komunikasi, Pengembangan Karir Dan Budaya Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja. Akuntabel, 18(3), 2021–2427.
Gede Diatmika Paripurna, I. (2013). Pengaruh Kepemimpinan, Lingkungan Kerja Dan Komunikasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 581–593.
Hariani, M., & Al Hakim, Y. R. (2021). Pengaruh lingkungan kerja dan budaya organisasi terhadap kepuasan kerja karyawan. Jurnal Lima Daun Ilmu (MADA), 1(2), 99-110.
Hasibuan, Malayu S.P., (2016) Manajemen Sumber Daya Manusia, Penerbit Bumi Aksara, Jakarta.
Hasibuan, Malayu S.P., (2017) Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta : Penerbit PT Bumi Aksara.
Hendrik. (2023). Pengaruh Kepemimpinan Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja di Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Kolaka potensi kekayaan sumber daya laut yang melimpah . SAMMAJIVA: Jurnal Penelitian Bisnis Dan Manajemen, 1(4), 161–174.
Herdiana, H., & Yuniasih, Y. (2020). Pengaruh Lingkungan Kerja, Komitmen, Dan Budaya Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Jurnal Ekonomi Manajemen, 6(2), 135–142.
Maulana, R., Tahura, T. L., & Fahlevi, A. (2023). Pengaruh Fasilitas Kerja, Etika Kerja Dan Komunikasi Terhadap Kepuasan Kerja Pada Pegawai PT. Samudera Lautan Luas Medan. Jurnal EMT KITA, 7(4), 1080–1087.
Nasution, M. I., Syahlina, M., Hou, A., Tambunan, D., & Chaniago, S. (2023). The Influence Of Communication And Organizational Culture On Job Satisfaction At Pt. Mitra Agung. International Journal of Accounting, Management, Economics and Social Sciences (IJAMESC), 1(3), 186-197.
Paendong, J., Sentosa, E., & Sarpan, S. (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Lingkungan Kerja Dan Motivasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada Pt Astra Daihatsu Cabang Pasar Minggu. Oikonomia: Jurnal Manajemen, 15 (2) : 33-49.
Pandi Afandi. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori, Konsep dan Indikator). Yogyakarta: Zanafa Publishing.
Prasetiyo, E. J., Ratnasari, S. L., & Hakim, L., (2020). Analisis Gaya Kepemimpinan, Komitmen Organisasional, Budaya Organisasi, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Jurnal Dimensi, 9(2), 186-201.
Putri, R. A., & Palembang, S. (2023). Pengaruh Pelatihan Kerja dan Komunikasi Interpersonal Terhadap Kepuasan Karyawan di PT Musi Hutan Persada. 6(April), 142–150.
Raharjo, S., & Saluy. (2021). Effect of Leadership, Work Motivation, and Compensation for Job Satisfaction at Work (Case Study at PT. Agung Solusi Trans). Saudi Journal of Business and Management Studies, 6663 (2011), 317–326.
Raziq, Abdul dan Raheela Maulabakhsh, (2015). Impact of working environment on job satisfaction. Procedia Economics and Finance, (23) 717-725.
Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2015). Terjemahan : Perilaku Organisasi , Edisi. 2015.
Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2017). Terjemahan : Perilaku Organisasi , Edisi. 2017.
Sardina, A., & Abdurrahman, D. (2020). Pengaruh Disiplin Kerja dan Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Prosiding Manajemen, 6(2), 995–1003.
Saripuddin. (2018). Pengaruh Kepemimpinan dan Lingkungan Kerja terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT. Sarana Agro Nusantara Medan. Jurnal Ilman, 6(1), 26–41.
Sedarmayanti, (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia. Refika Aditama, Bandung.
Sedarmayanti, (2017). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Bandung : Mandar Maju.
Septiadi, Made dan Wayan Gede Supartha. (2003). Pengaruh Kepemimpinan, Komunikasi, dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kepuasan kerja Karyawan Pada PT.Bpr Sriartha Lestari Denpasar. E- Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 2 (8).
Siswadi, Y. (2021). Pengaruh Motivasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kepuasan Kerja pada PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Cabang Belawan. Jurnal Ilmiah Manajemen dan stres kerja terhadap kepuasan kerja karyawan. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Bisnis, 16(2), 1–15.
Steven. (2022). Komunikasi, Disiplin Kerja, dan Motivasi terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Journal of Management and Business (JOMB), 4 (2).
Sugiyono. (2016). Research Methods Quantitative, Qualitative, and R&D. Bandung: Alfabeta.
Sulistyawati. (2022). Pengaruh Lingkungan Kerja, Budaya Organisasi dan Kepemimpinan Transformasional terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Millenial. Studi Ilmu Manajemen Dan Organisasi, 3(1), 183–197.
Suliyanto, (2011). Ekonometrika Terapan : Teori dan Aplikasi dengan SPSS. Yogyakarta: Penerbit Andi Offset.
Suliyanto. (2018). Metode Penelitian Bisnis untuk Skripsi, Tesis, & Disertasi. Yogyakarta: Andi Offset.
Umam, K. (2012). Manajemen Organisasi. Bandung: Pustaka Setia.
Wahab, W. (2021). Pengaruh Budaya Organisasi Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada PT. Sucofindo Cabang Pekanbaru Wirdayani. Journal of Business Theory and Practice, 1(2), 127–138.
Werdati, F., D. Darmawan & N. R. Solihah. (2020). The Role of Remuneration Contribution and Social Support in Organizational Life to Build Work Engagement, Journal of Islamic Economics Perspectives, 1(2), 20-32.
Wibowo. (2013). Perilaku Dalam Organisasi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Wulandari, D. S., & Tanjung, R. (2019). Pengaruh Kompensasi, Lingkungan Kerja Dan Budaya Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada PT. Finansia Multi Finance Cabang Batam. Rekaman: Riset Ekonomi Bidang Akuntansi dan Manajemen, 3(2), 88-99.
Yuliantini, T., & Santoso, R. (2020). Pengaruh lingkungan kerja, motivasi kerja, dan disiplin kerja terhadap kepuasan kerja Karyawan PT Travel Mart Jakarta Pusat. Jurnal Manajemen Oikonomia, 16(1), 1–13.
Published
2024-08-01
How to Cite
SEVIANA, Dea; ZUHAENA, Fatwa; LESTARI, Herwiek Diyah. PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, KOMUNIKASI, KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. PRIMA ARMADA RAYA CILACAP. PROSIDING SEMINAR NASIONAL UNARS, [S.l.], v. 3, n. 1, p. 214-223, aug. 2024. Available at: <https://unars.ac.id/ojs/index.php/prosidingSDGs/article/view/4896>. Date accessed: 26 nov. 2024.