ANALISIS MODEL PENANGANAN TINDAKAN BULLYING PADA SISWA KELAS VIB DI SD MUHAMMADIYAH 1 PANARUKAN TAHUN AJARAN 2019/2020
Abstract
Penelitian ini memiliki tujuan untuk dapat menggambarkan bullying juga model penanganan di SD Muhammadiyah 1 Panarukan Kecamatan Panarukan Kabuparen Situbondo. Bentuk penelitian adalah kualitatif dengan strategi penelitiian studi kasus. Adapun subyek didalam penelitian menggukanan model penangan bullying yang dilakukan pihak sekolah untuk mengatasi anak sekolah yang menjadi pemeran dan target bullying. Dalam teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Bersumber pada basil yang diteliti, penelitian
mendapatkan cara bulying yang terbentuk yaitu bullying fisik seperti memukul, mendorong, mencubit, menarik kemdung, menendang, menggigit, mencakar, dan merusak kepemilikanya, bullying psikologis seperti mengabaikan, memandang sinis, mengucilkan, meneror dan melototi, dan bullying verbal seperti menghina, menggosip, mencela, megejek, mengolok-olok, dan menyoraki . Tetapibullying mentaljarang timbul sebagaiana bullying fisik dan bullying verbal yang sering terjadi. Sebab-sebab timbulnya tindakan bullying memeliki sejumlah unsur-unsur seperti unsur dari dalam dan unsur dari luar. Dari beberapa jenis aksi bullying yang kerap timbul juga mendapatkan penyelesaian kusus oleh dalam sekolahnya, jenis model penanganan yang di Lakukan adalah dengan mengunakan model penanganan pembinaan dan pengawasan terhadap siswa, strategi guru kelas, dan melakukan program sahabat.