STUDI TENTANG LOYALITAS KONSUMEN OBAT SAKIT KEPALA PARAMEX DESA PANCORAN BONDOWOSO

  • Yudha Praja Fakultas Ekonomi, Universitas Abdurachman Saleh Situbondo

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepercayaan konsumen dan kualitas produk terhadap loyalitas konsumen obat Paramex di Desa Pancoran - Bondowoso. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan survei. Dengan jumlah sampel 90 responden. Hasil Penelitian secara parsial menunjukkan bahwa kepercayaan konsumen berpengaruh signifikan terhadap loyalitas konsumen dan promosi berpengaruh signifikan terhadap loyalitas konsumen. Secara simultan kualitas produk dan kepercayaan konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas konsumen. Sedangkan besarnya pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat dalam penelitian ini adalah 80,2%.

Downloads

Download data is not yet available.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepercayaan konsumen dan kualitas produk terhadap loyalitas konsumen obat Paramex di Desa Pancoran - Bondowoso. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan survei. Dengan jumlah sampel 90 responden. Hasil Penelitian secara parsial menunjukkan bahwa kepercayaan konsumen berpengaruh signifikan terhadap loyalitas konsumen dan promosi berpengaruh signifikan terhadap loyalitas konsumen. Secara simultan kualitas produk dan kepercayaan konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas konsumen. Sedangkan besarnya pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat dalam penelitian ini adalah 80,2%.

References

Ghozali, Imam. 2005. Aplikasi Analisis Multivariate dengan SPSS. Semarang: Badan Penerbit UNDIP.

Kotler, Philip & Gerry Armstrong, (2014): Principle Of Marketing, 15th edition. New Jersey: Pearson Pretice

Lupiyoadi, 2009. Manajemen Pemasaran Jasa, Salemba. Empat, Jakarta,

Sekaran, U. (2006). Metode Penelitian Untuk Bisnis 1. (4th ed).Jakarta: Salemba. Empat.

Tjiptono,(2011), Pemasaran Jasa, Bayumedia, Malang.
Published
2018-12-23
How to Cite
PRAJA, Yudha. STUDI TENTANG LOYALITAS KONSUMEN OBAT SAKIT KEPALA PARAMEX DESA PANCORAN BONDOWOSO. CERMIN: Jurnal Penelitian, [S.l.], v. 2, n. 2, p. 157-172, dec. 2018. ISSN 2615-3238. Available at: <https://unars.ac.id/ojs/index.php/cermin_unars/article/view/345>. Date accessed: 06 nov. 2024. doi: https://doi.org/10.36841/cermin_unars.v2i2.345.
Section
Articles