PERKEMBANGAN MANAJEMEN LABA DI INDONESIA : STUDI KASUS BIBLIOGRAFI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DAN PERBANKAN TAHUN 2007-2019

  • Ardhya Yudistira Adi Nanggala Bisnis Digital, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Abudrachman Saleh Situbondo
  • Imam Mas'ud Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Jember

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis perkembangan manajemen laba di indonesia pada perusahaan manufaktur dan perbankan pada tahun 2007-2019. Peneliti menggunakan perusahaan manufaktur dan perbankan dikarenakan banyaknya penelitian terdahulu yang serupa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif. Dalam metode ini peneliti menggunakan data sekunder berupa kumpulan jurnal penelitian dari berbagai sumber. Hasil penelitian menunjukkan adanya variabel penyebab perusahaan melakukan manajemen laba yang diukur dengan Good Corporate Governance, Ukuran Perusahaan (size), Rasio keuangan, dan Asimetri Informasi. Model yang mendominasi atau paling sering digunakan dalam penelitian mengenai manajemen laba pada sektor manufaktur dan perbankan adalah Model Jones modifikasi, selanjutnya menggunakan analisis regresi, kemudian Model Beaver dan Engel, Indeks Eckel, akrual modal dan De Angelo.

Downloads

Download data is not yet available.

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis perkembangan manajemen laba di indonesia pada perusahaan manufaktur dan perbankan pada tahun 2007-2019. Peneliti menggunakan perusahaan manufaktur dan perbankan dikarenakan banyaknya penelitian terdahulu yang serupa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif. Dalam metode ini peneliti menggunakan data sekunder berupa kumpulan jurnal penelitian dari berbagai sumber. Hasil penelitian menunjukkan adanya variabel penyebab perusahaan melakukan manajemen laba yang diukur dengan Good Corporate Governance, Ukuran Perusahaan (size), Rasio keuangan, dan Asimetri Informasi. Model yang mendominasi atau paling sering digunakan dalam penelitian mengenai manajemen laba pada sektor manufaktur dan perbankan adalah Model Jones modifikasi, selanjutnya menggunakan analisis regresi, kemudian Model Beaver dan Engel, Indeks Eckel, akrual modal dan De Angelo.

References

Undang-undang No 10 Tahun 1998

Aji, Bimo Bayu. 2012. Pengaruh Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia. Skripsi. Universitas Diponegoro Semarang.

Almadara, Hafidza Ulfa. 2017. Pengaruh Leverage Terhadap Manajemen Laba dengan Corporate Governance Sebagai Variabel Moderasi pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta.

Anggerindasari, Dinda. Dkk. 2016. Analisis Manajemen Laba pada Laporan Keuangan Perbankan Syariah Periode Tahun 2005-2015. Artikel Ilmiah Mahasiswa. Universitas Jember.

Anggraita, Viska. 2012. Dampak penerapan PSAK 50/55 (revisi 2006) terhadap manajemen laba diperbankan: Peranan Mekanisme Corporate Governance, Struktur Kepemilikan, dan Kualitas Audit. Skripsi. Universitas Indonesia.

Apriyani, Lydia. 2013. Pengaruh Asimetri Informasi Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Praktik Manajemen Laba. Artikel Ilmiah Mahasiswa. Universitas Jember.

Bestivano, Wildham. 2013. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, Profitabilitas dan Leverage Terhadap Perataan Laba pada Perusahaan yang Terdaftar di BEI. Skripsi. Universitas Negeri Padang.

Copeland, R.M. 1968. Income Smoothing. Journal of Accounting Research, Empirical Research in Accounting.

Fanani, Zaenal. 2014. Karakteristik Perusahaan dan Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba : Studi Analisis Meta. Jurnal Keuangan dan Perbankan, Volume 18 nomor 2. Universitas Airlangga.

Farida, Yusriati Nur. Dkk. 2010. Pengaruh Penerapan Corporate Governance Terhadap Timbulnya Earnings Management dalam Menilai Kinerja Keuangan pada Perusahaan Perbankan di Indonesia. Jurnal Bisnis dan Akuntansi, Volume 12 nomor 2. Universitas Jenderal Soedirman Purwokerto.

Firdaus, Ilham. 2013. Pengaruh Asimetri Informasi dan Capital Adequacy Ratio Terhadap Manajemen Laba. Skripsi. Universitas Negeri Padang

Ghozali, Imam dan Anis Chariri. 2007. Teori Akuntansi, Edisi 3. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gunawan, I Ketut. Dkk. 2015. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas dan Leverage Terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar DI BEI. E-Jurnal Volume 3 nomor 1. Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja.

Indriantoro, Nur dan Bambang S. 2014. Metodologi Penelitian Bisnis. Yogyakarta: BPFE.

Indriastuti, Maya. 2012. Analisis Kualitas Auditor dan Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba. Eksistansi (ISSN 2085-2401), Volume 4 nomor 1. Universitas Islam Sultan Agung Semarang.

Jasman. 2015. Manajemen Laba: Bukti Empiris pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI. JRAK, Volume 11 nomor 1.

Kumaat, Lusye Corvanty. 2013. Corporate Governance dan Struktur Kepemilikan Terhadap Manajemen Laba dan Kinerja Keuangan. Jurnal Keuangan dan Perbankan, Volume 17 nomor 1. Politeknik Negeri Manado

Mabrurah, Laila. Dkk. 2017. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Asimetri Informasi, Komposisi Dewan Komisaris dan Ukuran Dewan Komisaris Terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI. Jurnal Magister Akuntansi, Volume 6 nomor 2. Universitas Syiah Kuala Banda Aceh.

Mahariana, I Dewa Gede Pingga dan I Wayan Ramantha. 2014. Pengaruh Kepemilikan Manajerial dan Kepemilikan Institusional Terhadap Manajemen Laba. E-Jurnal Akuntansi, Volume 7 nomor 3. Universitas Udayana Bali.

Maiyusti, Anisa. 2014. Pengaruh Asimetri Informasi, Kepemilikan Manajerial dan Employee Stock Ownership Program Terhadap Praktik Manajemen Laba. Skripsi. Universitas Negeri Padang.

Nasution, Marihot dan Doddy Setiawan. 2007. Pengaruh Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba di Industri Perbankan Indonesia. Simposium Nasional Akuntansi X : Makassar.

Ningsaptiti, Restie. 2010. Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan dan Mekanisme Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba. Skripsi. Universitas Diponegoro Semarang.

Purnomo, Budi S dan Puji Pratiwi. 2009. Pengaruh Earning Power Terhadap Praktek Manajemen Laba (Earning Manajemen). Jurnal Media Ekonomi, Volume 14 nomor 1.

Sari, Novita Senja K. 2012. Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Perbankan Go Public Tahun 2007-2011. Skripsi. Universitas Negeri Surabaya.

Sari, Nurshadrina Kartika dan Diana Dwi Astuti. 2015. Faktor yang Mempengaruhi Manajemen Laba pada Sektor Perbankan Indonesia. Journal of Business and Banking, Volume 5 nomor 1. STIE Mandala Jember.

Sari, Nurshadrina Kartika. Dkk. 2017. Penerapan IFRS dalam Praktik Manajemen Laba pada Bank Pemerintahan Indonesia. Jurnal Riset Akuntansi dan Bisnis Airlangga, Volume 2 nomor 2. STIE Mandala Jember.

Stolowy, Hervé dan Gaétan Breton. 2000. A Framework Classification of Account Manipulations. HEC Accounting & Management Control Working Paper. No 708/2000. https://papers.ssrn.com/sol3/papers.cfm?abstract_id=263290 [Diakses pada 15 Maret 2019].

Suwardjono. 2008. Teori Akuntansi: Perekayasaan Pelaporan Keuangan, Edisi Ketiga. Yogyakarta : BPFE.

Zeptian, Andra. 2013. Analisis Pengaruh Penerapan Corporate Governance, Struktur Kepemilikan dan Ukuran Perusahaan Terhadap Manajemen Laba pada Perbankan. Skripsi. Universitas Diponegoro Semarang.
Published
2022-12-14
How to Cite
NANGGALA, Ardhya Yudistira Adi; MAS'UD, Imam. PERKEMBANGAN MANAJEMEN LABA DI INDONESIA : STUDI KASUS BIBLIOGRAFI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DAN PERBANKAN TAHUN 2007-2019. CERMIN: Jurnal Penelitian, [S.l.], v. 6, n. 2, p. 609-624, dec. 2022. ISSN 2615-3238. Available at: <https://unars.ac.id/ojs/index.php/cermin_unars/article/view/2507>. Date accessed: 23 dec. 2024. doi: https://doi.org/10.36841/cermin_unars.v6i2.2507.
Section
Articles