ANALISIS USAHA AYAM RAS PETELUR DI KELURAHAN AIR BANG KECAMATAN CURUP TENGAH KABUPATEN REJANG LEBONG

  • Putri Milanda Bainamus Program Studi Agribisnis, Universitas Pat Petulai
  • Sarimawati Sarimawati Program Studi Agribisnis, Universitas Pat Petulai
  • Mira Yanuarti Program Studi Agribisnis, Universitas Pat Petulai

Abstract

Usaha peternakan ayam di desa Air Bang Kec. Curup Tengah cukup dominan dibandingkan usaha  lainnya. Dengan kondisi lahan, usaha ini sudah ada sejak lama dan eksis hingga saat ini, walaupun harga input dan output terus mengalami fluktuasi, selain itu pengelolaannya sederhana, pengoperasiannya pun sederhana. dan semua tanggung jawab berada di tangan pemilik bisnis dn pengelolaan keuangan masih sederhana dan sejauh ini belum ada analisis mengenai kelangsungan usaha. tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tentang biaya produksi, penerimaan, pendapatan dan nilai efisiensi dan nilai titik impas dalam usaha ayam ras petelur yang berada di Kelurahan Air Bang Kecamatan Curup Tengah Kabupaten Rejang Lebong. Penelitian yang dilaksanakan pada bulan Mei-Juni Tahun 2023 yang berlokasi di Kelurahan Air Bang Kecamatan  Curup Tengah Kabupaten  Rejang Lebong. Total biaya produksi yang dikeluarkan  Rp. 37.368.100,-/Periode dengan rincian biaya tetap sebesar Rp. 5.820.000,-/Periode dan biaya tidak tetap Rp. 31.548.100,-/periode. Rata-rata penerimaan pada setiap periode panen yaitu Rp. 174.500.000,- penerimaan tersebut diperoleh berdasarkan jumlah produksi dikalikan dengan harga jual produk. Rata-rata biaya yang dikeluarkan pada setiap periode yaitu Rp. 37.368.100,- berdasarkan hasil tersebut diketahui selisih antara penerimaan dan biaya sehingga pendapatan yang diperoleh dalam usaha ayam ras petelur yaitu Rp. 137.131.900,-. Nilai R/C ratio dalam usaha ayam ras petelur Pak Deden yaitu 4,67  hal ini berarti usaha yang ayam ras petelur pak Deden untung.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Christiana Simanjuntak, M., Studi Peternakan, P., & Pertanian dan Peternakan, F. (2018). Analisis Usaha Ternak Ayam Broiler Di Peternakan Ayam Selama Satu Kali Masa Produksi. Jurnal Fapertanak, III, 60–81.
Khishaaluhussaniyyati, M., Cahyaningtyas, P., Nugrahani, R. P., Muhammad, W. N., Antoko, A., Wibowo, E., & Faiziyah, N. (2022). Break Even Point Analysis of Chincken Hens in SMK N 1 Tulung Klaten. Jurnal Peternakan, 06(02), 65.
Lumenta, I. D. R., Osak, R. E. M. F., Rambulangi, V., & Pangemanan, S. P. (2022). Analisis Pendapatan Usaha Peternakan Ayam Petelur “Golden Paniki Ps.” Jambura Journal of Animal Science, 4(2), 117–125. https://doi.org/10.35900/jjas.v4i2.14008
Pamungkas, M. R. (2020). Kelayakan Usaha Budidaya Ayam Petelur (Analisis Biaya Manfaat dan BEP Pada UD KR Farm, Cilacap). Jurnal Social Economic of Agriculture, 9(1), 40. https://doi.org/10.26418/j.sea.v9i1.39538
Pandey, J., Osak, R. E. M. F., & Pangemanan, S. P. (2022). Analisis Kelayakan Usaha Ayam Pedaging Pola Kemitraan (Studi Kasus Di Kelurahan Pinaras Tomohon Selatan. Kota Tomohon) Feasibility Analysis on Broiler Farm With Business Partnership Pattern (Case Study At Pinaras Village, South Tomohon District of Tomohon. Jurnal EMBA, 10(2), 1211–1222.
Pelafu, F., Najoan, M., & Elly, F. H. (2018). Potensi Pengembangan Peternakan Ayam Ras Petelur Di Kabupaten Halmahera Barat. Zootec, 38(1), 209. https://doi.org/10.35792/zot.38.1.2018.18941
Putri, N. S., Putri, M. A., & Yuliandri. (2021). Pendapatan Peternak Ayam Broiler dengan Pola Kemitraan di Kecamatan harau Kabupaten Lima Puluh kota. Jurnal Agribisnis Unisi, 10(2), 122–130.
R Feni, N Pratiwi, Jafrizal, E. E. (2022). ANALISIS USAHA AYAM PETELUR DI DESA TABA LAGAN KABUPATEN BENGKULU TENGAH. Agritepa, 9(2), 443–458.
Ramadhani, R. D. (2018). Analisa Usaha Peternakan Ayam Petelur Sistem Closed House Di Rossa Farm Desa Kendalrejo Kecamatan Srengat Kabupaten Blitar. AVES: Jurnal Ilmu Peternakan, 11(2), 1. https://doi.org/10.30957/aves.v11i2.274
Santosa, R., Sudarmadji, H., & Purwanto, Z. (2012). Analisis Kelayakan Usaha Peternakan Ayam Petelur. Cemara, 9(1), 1–13. https://www.ejournalwiraraja.com/index.php/FP/article/view/568
Published
2023-11-19
How to Cite
BAINAMUS, Putri Milanda; SARIMAWATI, Sarimawati; YANUARTI, Mira. ANALISIS USAHA AYAM RAS PETELUR DI KELURAHAN AIR BANG KECAMATAN CURUP TENGAH KABUPATEN REJANG LEBONG. AGRIBIOS, [S.l.], v. 21, n. 2, p. 222-228, nov. 2023. ISSN 2723-7044. Available at: <https://unars.ac.id/ojs/index.php/agribios/article/view/3564>. Date accessed: 26 nov. 2024. doi: https://doi.org/10.36841/agribios.v21i2.3564.
Section
Articles