Pembuatan Abon Ikan Sebagai Produk Lokal Melalui Pelatihan Olahan Hasil Laut Di SMA 1 Kapongan Situbondo
Abstract
Pelatihan pembuatan abon ikan merupakan salah satu bentuk pengabdian kepada masyarakat yang bertujuan untuk memberdayakan potensi lokal dan menumbuhkan jiwa kewirausahaan di kalangan siswa. Kegiatan ini dilaksanakan di SMA Negeri Kapongan, Situbondo, yang terletak di wilayah pesisir dengan potensi hasil laut melimpah namun belum dimanfaatkan secara optimal dalam pendidikan. Metode yang digunakan adalah pendekatan edukatif-partisipatif, yang melibatkan siswa secara aktif dalam setiap tahapan kegiatan, mulai dari penyampaian materi, demonstrasi, praktik pembuatan abon ikan, hingga evaluasi hasil. Pelatihan ini berhasil meningkatkan pengetahuan siswa tentang nilai gizi dan ekonomi hasil laut, serta keterampilan teknis dalam mengolah ikan menjadi produk abon. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa seluruh peserta mampu memahami dan menerapkan proses pembuatan abon ikan dengan baik, serta menunjukkan antusiasme tinggi dan kemampuan berpikir kritis selama kegiatan berlangsung. Sekitar 80% kelompok berhasil menghasilkan abon ikan dengan tekstur, warna, dan cita rasa yang sesuai standar, yaitu kering, tidak gosong, tidak terlalu berminyak, serta memiliki rasa gurih yang seimbang.
References
Ertika, Y., Risma, O. R., & Zhafira, N. H. (2020). PENDIDIKAN KECAKAPAN WIRAUSAHA TATARIAS UNTUK SISWI DISABILITAS DAN GURU SMPLB NEGERI MEULABOH. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), Article 2. https://doi.org/10.31004/cdj.v1i2.913
Fauziyyah, S. A. (2023). IDENTIFIKASI PELAKSANAAN NEED ASESMEN DAN PROGRAM BIMBINGAN DAN KONSELING DI SMPN 2 RONGGA. Quanta : Jurnal Kajian Bimbingan dan Konseling dalam Pendidikan, 7(2), 68–73. https://doi.org/10.22460/quanta.v7i2.3610
Fuada, N., Muljati, S., & Triwinarto, A. (2018). SUMBANGAN IKAN LAUT TERHADAP KECUKUPAN KONSUMSI PROTEIN PENDUDUK INDONESIA. Penelitian Gizi Dan Makanan (The Journal of Nutrition and Food Research), 41(2), Article 2. https://doi.org/10.22435/pgm.v41i2.1889
Handayani, C., Jamil, S. N. A., Pahlewi, A. D., Purnomo, R. H., & Ardiansyah, S. (2024). Dari Tradisi Ke Teknologi Untuk Optimalisasi Kapasitas Produksi Olahan Perikanan Di Desa Alasmalang Kecamatan Panarukan Kabupaten Situbondo. INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian, 8(2), 321–329. https://doi.org/10.36841/integritas.v8i2.5217
Handayani, C., Listriyana, A., Silviyanti, N. A., & Pahlewi, A. D. (2023). Pemahaman Potensi Pesisir di Situbondo Sebagai Bekal Kemandirian Ekonomi Pada Siswa SMA Negeri 1 Panarukan. INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian, 7(2), 647–653. https://doi.org/10.36841/integritas.v7i2.3781
Irwandi, I., & Fajeriadi, H. (2020). Pemanfaatan Lingkungan sebagai Sumber Belajar untuk Meningkatkan Minat dan Hasil Belajar Siswa SMA di Kawasan Pesisir, Kalimantan Selatan. BIO-INOVED : Jurnal Biologi-Inovasi Pendidikan, 1(2), 66–73. https://doi.org/10.20527/binov.v1i2.7859
Lisnawati, L., Harun, C. Z., & Niswanto, N. (2021). IMPLEMENTASI KOMPETENSI KEWIRAUSAHAAN KEPALA SEKOLAH DALAM MEMBANGUN BUDAYA WIRAUSAHA DI MAN MODEL BANDA ACEH | Visipena. https://ejournal.bbg.ac.id/visipena/article/view/1289
Muchtar, F. (2022). PENGENALAN NUGGET IKAN SEBAGAI INOVASI OLAHAN IKAN DI WILAYAH PESISIR KABUPATEN BUTON UTARA | COVIT (Community Service of Tambusai). Retrieved May 31, 2025, from https://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/covit/article/view/10679
Mukramin, S., Amin, S., Arifin, J., Anggraeni, N. H., & Fitriani, F. (2024). PENGEMBANGAN USAHA MIKRO KULINER TIRAM BAKAR BERBASIS KEARIFAN LOKAL SEBAGAI SUMBER PENGHASILAN ALTERNATIF DI WILAYAH PESISIR DI TANETE RILAU KABUPATEN BARRU. MIMBAR INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian, 4(1), 120–138. https://doi.org/10.36841/mimbarintegritas.v4i1.5625
Prihastiwi, D. A., Army, Y., & Fatimah, A. N. (2018). Optimalisasi Peran SMK sebagai Pencetak Wirausahawan Muda melalui Penguatan Motivasi dan Pembekalan Keterampilan dan Pengetahuan Kewirausahaan. Prosiding Seminar Nasional Unimus, 1(0), Article 0. https://prosiding.unimus.ac.id/index.php/semnas/article/view/63
Putri, R. D. (2022). PENDAMPINGAN OLAHAN IKAN PADA SMK NASYRUL ULUM KECAMATAN BLUTO. J-ABDI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(7), Article 7. https://doi.org/10.53625/jabdi.v2i7.3902
Utami, R. A., Amaliah, R., & Wahyuddin. (2025). PENERAPAN MODEL PBL DENGAN MEDIA PPT INTERAKTIF DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPAS PADA KELAS III DI SD INPRES MALLENGKERI II MAKASSAR. Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 11(01), Article 01. https://doi.org/10.36989/didaktik.v11i01.5689
Yani, M., Rahmawati, A., & Wijayanti, I. (2023). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Dengan Model Pembelajaran Partisipatif Di Sekolah Dasar. Jurnal Pengajaran Sekolah Dasar, 2(2), Article 2. https://doi.org/10.56855/jpsd.v2i2.875
Zuidar, A. S., Fadhallah, E. G., & Setiawan, T. (2024). Penyuluhan Pengolahan Abon Ikan untuk Meningkatkan Penghasilan Warga Kelurahan Kalianda Kecamatan Kalianda Lampung Selatan. Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung, 3(1), Article 1. https://doi.org/10.23960/jpfp.v3i1.8318





