@article{prosiding, author = {Iqbal Triawan and Lili Winarti}, title = { PERSEPSI PETANI SAYURAN TERHADAP E-COMMERCE DI KOTA SAMPIT (Studi Kasus: Kecamatan Baamang & Kecamatan Ketapang)}, journal = {PROSIDING SEMINAR NASIONAL UNARS}, volume = {2}, number = {1}, year = {2023}, keywords = {}, abstract = {E-Commerce telah menjadi kekuatan pendorong dalam perdagangan digital. Dalam bidang usaha pemasaran yang merambat dilingkungan pertanian, Kota sampit merupakan salah satu kota dengan potensi peluang berkembangnya perdagangan digital dengan memanfaatkan potensi produksi petani sayuran yang berada disekitaran kota sampit. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis karakteristik petani sayuran dan persepsi petani sayuran terhadap e-commerce, penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif menggunakan metode intsrumen kuisioner dengan jenis pengambilan sample menggunakan snowball sampling. Data analisis yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif untuk karakteristik petani serta skala likert descriptive persentase untuk menjawab persepsi petani sayuran. Hasil yang diperoleh adalah Karakteristik petani responden didominasi berjenis kelamin laki – laki berusia antara 46 – 55 tahun dengan tingkat pendidikan adalah Sekolah dasar (SD) dan telah melakukan usaha tani antara 3 – 5 tahun dengan luas lahan paling banyak 1 Ha. Dengan penghasilan perbulan terbanyak adalah Rp. 700.000 – Rp 899.000 dan persepsi responden petani sayuran secara keseluruhan memberikan penialian sebesar 54,2% yang berarti bahwa responden berpersepsi cukup positif pada aspek manfaat dan biaya.}, pages = {166--174}, url = {https://unars.ac.id/ojs/index.php/prosidingSDGs/article/view/3337} }